Cara mengubah Kata Sandi E Kinerja terbaru
e-Kinerja adalah salah satu aplikasi berbasis web yang digunakan untuk menganalisis kebutuhan jabatan, beban kerja jabatan dan beban kerja unit/satuan kerja organisasi sebagai dasar perhitungan prestasi kerja dan pemberian insentif kerja.
Agar aplikasi e kinerja anda aman tidak disalah gunakan oleh pihak lain yang tidak bertanggung jawab.
Sangat direkomendasikan untuk mengubah Kata Sandi E Kinerja anda.
7 Langkah mengubah kata sandi e kinerja
Berikut panduan lengkap mengubah kata sandi bawaan dari e kinerja anda
3. Jika sudah masuk klik tanda panah tiga
6. Untuk mengubah kata sandi Anda masukkan dulu kata sandi lama di form pertama kemudian masukkan lagi kata sandi baru di form berikutnya
7. Jika sudah selesai klik ubah.
Beberapa tips/saran dalam membuat Password
Panjang Password sebaiknya minimal 12 karakter
Terdiri atas kombinasi huruf dan angka, misal p45sw0rd54y4am4n
Jangan menggunakan informasi pribadi sebagai Password, misal nama anak, nama orang tua, tempat tinggal dll
Ubahlah Password anda secara berkala, misal 6 bulan sekali
Jangan membuat Password yang sama dengan Userid anda, misal Userid="abcde", Password="abcde"
0 Comments
1. Berkomentarlah dengan tata bahasa yang baik agar orang lain tahu sebijak apa karakter anda melalui kata kata.
2. Silahkan tulis komentar anda untuk hal apapun yang masih berhubungan dengan post pada halaman ini.
3. Mohon untuk tidak menyertakan Link Aktif pada kolom komentar.
4. Mohon maaf apabila tidak sempat membalas komentar 1 per 1.
5. Komentar selalu di moderasi.
6. 1x share dari Anda sangat berarti bagi kemajuan blog ini.
7. setiap informasi yang anda berikan di komentar yang menyangkut mengenai promosi produk ataupun jasa anda tidak akan DITERBITKAN silakan kontak kami terlebih dahulu